Firman Tuhan

|Firman Tuhan

Keluar dari Hutang

By | March 20th, 2016|Firman Tuhan|

Banyak orang dalam kesulitan keuangan saat ini, sehingga banyak sekali yang minta-minta kepada saya untuk dibantu dalam keuangan. Mereka kira saya kaya raya seperti pendeta-pendeta lain yang bikin gereja besar-besar. Saya memang suka membantu orang tapi tak berarti uang selalu berlimpah-limpah. Kalau ada uang saya beri pertolongan kalau tak ada bagaimanapun saya tak bisa membantu. [...]

LGBT adalah Penyakit yang Mudah Disembuhkan

By | August 1st, 2015|Firman Tuhan|

Perkawinan Sesama Seks Pada tanggal 26 Juni 2015, Mahkamah Agung AS memutuskan bahwa Konstitusi AS menjamin hak untuk pasangan sesama jenis untuk menikah di seluruh 50 negara bagian AS. Asosiasi Hakim Anthony Kennedy menyatakan dalam pendapat mayoritas: Amerika telah berubah menjadi negara yang mirip dengan Sodom dan Gomora dengan di sahkannya undang-undang perkawinan [...]

Nubuatan 2015

By | July 8th, 2015|Firman Tuhan|

Pada tanggal 19 December 2014 pukul 6.47 pagi Bapa Surgawi memberi saya sebuah nubuatan untuk Tahun 2015. Ini terutama untuk perkembangan RTM dan situasi global. Sekarang nampak semua sudah mulai tergenapi. Perhatikan sekarang bagaimana sudah mulai ada gereja kehilangan jemaatnya karena sikap bermusuhan terhadap ajaran RTM. Juga beberapa negara dengan jelas menyatakan negaranya bangkrut. Secara [...]

Kunci Kerajaan Surga

By | May 7th, 2015|Firman Tuhan|

Salah satu cara menyembuhkan orang sakit adalah dengan mengusir roh-roh orang mati pembawa penyakit itu keluar dari tubuh orang sakit itu. Seringkali roh pembawa penyakit itu adalah roh anggota keluarga sendiri. Bila orang sakit meninggal dunia, rekaman rasa sakit mereka masih ada didalam jiwa orang itu dan tidak mengalami kesembuhan sampai dia disembuhkan setelah [...]

Nafas Kehidupan

By | January 11th, 2015|Firman Tuhan|

NAFAS HIDUP Kejadian 2:7 ketika itulah TUHAN Allah membentuk manusia itu dari debu tanah dan menghembuskan nafas hidup ke dalam hidungnya; demikianlah manusia itu menjadi makhluk yang hidup. Perhatikan topik ini, sesuatu yang amat penting untuk memahami rencana Allah terhadap manusia, tersimpan di dalam perkataan ini. Apakah nafas hidup atau nafas kehidupan ini ? Pada [...]

Meleset Dari Target

By | May 3rd, 2014|Firman Tuhan|

PREDESTINASI ALLAH Roma 8:28 Kita tahu sekarang bahwa Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia, yaitu bagi mereka yang terpanggil sesuai dengan rencana Allah. Roma 8:29 Sebab semua orang yang dipilih-Nya dari semula, mereka juga ditentukan-Nya dari semula untuk menjadi serupa dengan gambar Anak-Nya, supaya Ia, Anak-Nya [...]

Pergantian Software

By | February 25th, 2014|Firman Tuhan|

Saya hendak mengadakan perbandingan parallel antara software yang dipakai oleh komputer-komputer selama ini dengan “software” yang dipakai oleh gereja-gereja Tuhan sekarang ini. Ketika saya masih di ITB, saya termasuk orang-orang pertama yang mempelajari Microcomputer dan memakainya dan mendidik para siswa saya dalam bidang ini. Kemajuan di bidang ini amat cepat sehingga kami tak pernah mampu [...]

Taurat Dan Anugerah

By | October 21st, 2013|Firman Tuhan|

Banyak pertanyaan sekitar apakah kita yang sudah dilahirkan baru masih harus menjalankan hukum Taurat atau tidak ? Jawabnya    sederhana, Kalau Anda sungguh-sungguh sudah dilahirkan baru, tak usah lagi menjalankan hukum Taurat. Ada hukum baru, hukum  kasih Karunia yang membebaskan Anda dari daging dan hidup dalam kekudusan, dipimpin oleh Roh, dan Taurat tak beroperasi  terhadap Anda [...]

Peperangan Rohani

By | June 16th, 2013|Firman Tuhan|

Matius 12:43 "Apabila roh jahat keluar dari manusia, ia pun mengembara ke tempat-tempat yang tandus mencari perhentian. Tetapi ia tidak mendapatnya. 44 Lalu ia berkata: Aku akan kembali ke rumah yang telah kutinggalkan itu. Maka pergilah ia dan mendapati rumah itu kosong, bersih tersapu dan rapi teratur. 45 Lalu ia keluar dan mengajak tujuh [...]

Damai Sang Pencipta

By | April 24th, 2013|Firman Tuhan|

WARISAN DAMAI SANG PENCIPTA Yohanes 14:27  Damai sejahtera Kutinggalkan bagimu. Damai sejahtera-Ku Kuberikan kepadamu, dan apa yang Kuberikan tidak seperti yang diberikan oleh dunia kepadamu. Janganlah gelisah dan gentar hatimu. Saya bertanya kepada Tuhan begini: “Tuhan rupanya Engkau hendak mewariskan Damai-Mu sejahtera-Mu sendiri kepada murid-murid-Mu sendiri. Tetapi damai macam apakah yang dunia sampai tak [...]

Translate »